Kampanye, Massa PDIP Kalang Kabut
Jumat, 04 April 2014 – 02:12 WIB

Kampanye, Massa PDIP Kalang Kabut
Kehadiran anak-anak dalam kampanye terbuka PDIP itu, menurut Ketua Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) Cikande Dede Sudrajat, merupakan pelanggaran kampanye. Dia akan melaporkannya ke Panwaslu Kabupaten Serang.
“Kami sudah catat pelanggaran yang terjadi selama kampanye. Tidak hanya PDIP yang membawa anak-anak ikut kampanye, kampanye partai lain di Cikande juga sama," tegasnya. (tur/don)
CIKANDE - Kampanye terbuka Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) di Lapangan Ambon, Kecamatan Cikande, Banten, Kamis (3/4), sempat berantakan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Guntur Romli PDIP Heran Putusan Gugatan Tia Rahmania Baru Ramai Sekarang: Ini Ada Apa?
- 2 Pelaku Politik Uang di PSU Pilkada Kabupaten Serang Ditangkap
- Kawal PSU Pilkada Kabupaten Serang, PKS Menerjunkan Ratusan Pasukan Khusus
- 3 Orang Timses Ditangkap Menjelang PSU Pilkada Kabupaten Serang
- DPR dan Masyarakat Sipil Desak Proses Hukum Perusahaan Logistik Pembuat Macet di Pelabuhan Tanjung Priok
- Menjelang PSU Pilkada Pasaman, Rahmat Saleh Mewanti-wanti KPU Proaktif dan Jeli