Kampanyekan Makanan Super, Atikoh Ganjar Memasak Bobor Daun Kelor
Minggu, 17 Desember 2023 – 18:04 WIB
"Saya sudah mempraktikkan, tanam tiga cabai, kita enggak akan beli. Panen ini (pohon pertama), nanti selanjutnya (panen dari) pohon kedua, pohon ketiga," katanya.
Acara memasak bersama Atikoh itu melibatkan belasan kelompok wanita tani.
Mereka juga mengembangkan berbagai kuliner sehat dari banyak macam jenis bahan makanan. (jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Siti Atikoh Ganjar mengampanyekan makanan super atau superfood, salah satunya daun kelor. Dia pun mempraktikkan memasak bobor daun kelor.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : JPNN.com
BERITA TERKAIT
- Jasa Raharja Sampaikan Santunan kepada Korban Kecelakaan Beruntun di Semarang
- KPK Dalami ke Mana Saja Wali Kota Semarang Mbak Ita Menukar Uang
- Kecelakaan Truk Aki Rem Blong di Turunan Silayur Semarang, Dua Orang Meninggal Dunia
- Andika-Hendi Bicara Akses Kesehatan Gratis bagi Warga Jateng
- Diduga Rem Blong, Truk Tronton Menghantam Warung dan Sepeda Motor, Sadis
- Pilkada 2024: Kaesang Ajak Anak Muda Semarang Coblos Ahmad Luthfi dan Yoyok Sukawi