Kampung di Malaysia Ini Suasananya Indonesia Banget

Kampung di Malaysia Ini Suasananya Indonesia Banget
NGERUMPI: Ibu-ibu di Kampung Klang Lama keluar rumah bila petang tiba. Mereka menghilangkan penat setelah seharian bekerja. Foto: ANDRA NUR OKTAVIANI/JAWA POS

Selain Idul Fitri, warga kampung Indonesia di Klang Lama tetap memegang tradisi perayaan 1 Muharam alias Tahun Baru Islam. Bagi masyarakat Jawa, 1 Suro merupakan hari sakral.

Tidak seperti perayaan tahun baru yang dilakukan dengan pesta pora, 1 Suro justru dirayakan dengan lebih mendekatkan diri kepada Allah SWT sebagai bentuk rasa syukur atas berkah yang telah dilimpahkan.

”Orang-orang di sini biasanya menggelar kenduri (selamatan). Ngaji-ngaji. Masak-masak dan makan-makan,” kata Winarty. ”Itu tradisi yang Jawa banget. Di Malaysia tidak ada,” tandas Winarty. (*/c10/ari)


  Ingin menikmati makanan khas tanah air saat sedang jalan-jalan di Malaysia? Datang saja ke Kampung Baru, Kampung Pandan, Chow Kit, dan Klang


Redaktur & Reporter : Soetomo

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News