Kamrussamad: Pak Anies, Selamatkan Nyawa Warga DKI Jakarta dengan Lockdown
Minggu, 27 Juni 2021 – 12:18 WIB

Kamrussamad. Foto: dok for jpnn
"Kita tahu, DKI Jakarta merupakan provinsi terbesar ketiga kunjungan wisman ataupun investor asing setelah Bali, dan Kepri," ungkap Kamrussamad.
Lebih lanjut Kamrussamad mengaku tidak ada saran apalagi imbauan bagi pemerintah pusat.
Sebab, kata dia, tampaknya pemikiran selamatkan ekonomi lebih mendominasi dibanding menyelamatkan nyawa rakyat.
"Harusnya kita semua sadar bahwa hukum tertinggi adalah hukum kemanusiaan bukan hukum ekonomi," ungkap Kamrussamad. (boy/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Anggota DPR Fraksi Partai Gerindra Dapil III DKI Jakarta Kamrussamad meminta Gubernur Anies Baswedan menerapkan lockdown. Menurutnya, apabila Anies berani menerapkan lockdown, maka akan dikenang oleh sejarah.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Fahad Haydra Perankan Sosok Anies Baswedan, Turunkan Berat Badan 5 Kg
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Tom Lembong Jalani Sidang Perdana, Istri Hingga Anies Memberikan Dukungan
- Gerakan Rakyat Bakal Jadi Parpol, Lalu Dukung Anies, Pengamat Ungkap Indikasinya
- Pram-Rano Buka Kemungkinan Lanjutkan Pembangunan ITF Sunter yang Digagas Anies