Kandang Bukan Jaminan Menang
Kamis, 08 Maret 2012 – 13:15 WIB

Kandang Bukan Jaminan Menang
Carrick pun mewaspadai Bilbao yang memang bukan lawan familier klubnya di ajang Eropa. Dalam sejarah, kedua tim hanya pernah sekali bertemu, yakni di perempat final European Cup (nama lama Liga Champions) 1957. Hasilnya, kedua tim saling mengalahkan. United menang 3-0 di Old Trafford, tapi Bilbao membalas 5-3 di kandangnya.
Jika gagal meraih hasil maksimal di Old Trafford, United terancam kesulitan saat away ke San Mames sepekan berikutnya (15/3). Sebab, anomali dengan United, Bilbao tidak terkalahkan di kandangnya sendiri dari empat kali home di Europa League musim ini. Yakni, tiga menang dan sekali seri. (dns)
Perkiraan Pemain
Man United (4-4-2): 1-De Gea (g); 12-Smalling, 5-Ferdinand, 6-Evans, 3-Evra?; 17-Nani, 16-Carrick, 8-Anderson, 13-Park; 10-Rooney, 14-Chicharito
Pelatih : Sir Alex Ferguson
MANCHESTER - Sekali menang, dua kali seri, dan sekali kalah. Itu adalah statistik home Manchester United di Eropa sepanjang musim ini. Satu-satunya
BERITA TERKAIT
- Real Madrid Bantah Rumor Mundur dari Final Piala Raja Melawan Barcelona
- 3 Tuan Rumah Keok di Pekan ke-30 Liga 1, Persib Waspada
- Hasil Practice MotoGP Spanyol: Alex Marquez Memang Gila
- Bawa Dewa United Menang Lawan Satya Wacana, Gelvis Solano Ukir Rekor Baru di IBL
- PSBS Biak Siapkan 'Senjata Khusus' untuk Melawan Barito Putera
- Dengan Perban di Lutut, Ester Nurumi Tri Wardoyo Bersiap Menuju Sudirman Cup 2025