Kanker Pankreas, Kanker Paling Mematikan
Kamis, 06 Oktober 2011 – 18:52 WIB

Kanker Pankreas, Kanker Paling Mematikan
JAKARTA -- Meninggalnya Steve Jobs akibat serangan kanker pankreas, mendapat tanggapan dari pakar kesehatan, Phaidon L Toruan. Alumni Fakultas Kedokteran Universitas Padjajaran (Unpad) Bandung itu mengatakan, nasib Steve Jobs sama seperti Patrick Swayze yang meninggal karena kanker pankreas bulan September 2009. Dikatakan, ketika Steve tampak tidak sehat di suatu acara MacWOrld di tahun 2009, Steve mengatakan dirinya “berada dalam ketidakseimbangan hormon”. Lalu ketika dia mengumumkan akan menjalani perawatan, harga saham Apple turun. Setiap saat beredar rumor, baik asli atau palsu soal kesehatan Steve, sambung Phai, maka harga saham akan turun.
"Saya adalah dokter yang belajar marketing, sehingga cukup kenal figur Steve Jobs walau bukan pengguna Apple," kata Phai, memulai penjelasannya, yang dikirim ke wartawan, Kamis (6/10).
"Kesehatan Steve Jobs menjadi menarik buat saya amati, karena harga stok saham Apple dipengaruhi oleh rumor kesehatan Steve," imbuh alumnus Magister Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia (FE-UI) itu.
Baca Juga:
JAKARTA -- Meninggalnya Steve Jobs akibat serangan kanker pankreas, mendapat tanggapan dari pakar kesehatan, Phaidon L Toruan. Alumni Fakultas Kedokteran
BERITA TERKAIT
- 7 Perbedaan Menarik Penggunaan Herbal untuk Alergi Makanan dan Debu
- Obati Sinusitis dengan Mengonsumsi 5 Herbal Ini
- 5 Rekomendasi Tempat Liburan Ramah Anak, Dekat di Jakarta
- 7 Perbandingan Herbal Lokal dan Obat Kimia untuk Batuk yang Perlu Anda Ketahui
- 7 Cara Mudah Mengolah Biji Ketumbar, Kolesterol Bakalan Tidak Berkutik
- Mencicipi Hidangan Khas Kerajaan di Royal Dinner Mangkunegaran Solo