Kantongi SKCK, Tommy Anggap Penuhi Persyaratan
Senin, 05 Oktober 2009 – 14:25 WIB

Kantongi SKCK, Tommy Anggap Penuhi Persyaratan
PEKANBARU- Tommy Soeharto mengklaim sudah memenuhi seluruh syarat administrasi untuk pencalonannya sebagai Ketua Umum DPP Partai Golkar. Klaim tersebut disampaikan Ketua Tim Sukses Tommy, Saurip Kadi menyatakan Tommy sudah memenuhi seluruh persyaratan, termasuk sudah menyiapkan surat keterangan catatan kepolisian (SKCK) yang disyaratkan panitia. Ia menegaskan, majunya Tommy sebagai kandidat ketua umum didorong keprihatinan soal nasib Golkar. Juga atas permintaan daerah-daerah, karena Tommy tidak ingin Golkar terus-terusan terpuruk.
Dari kantor kepolisian mana dikeluarkan? Saurip Kadi menolak untuk merinci. Tapi ia mengatakan, dikeluarkan instansi kepolisian di tempat kediaman Tommy Soeharto selama ini.
Baca Juga:
"Tidak usah saya jelaskan detailnya, itu terlalu teknis," ujar Saurip.
Baca Juga:
PEKANBARU- Tommy Soeharto mengklaim sudah memenuhi seluruh syarat administrasi untuk pencalonannya sebagai Ketua Umum DPP Partai Golkar. Klaim tersebut
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang