Kantor Dinas Pendidikan Tasikmalaya Dirampok, Polisi: Pelaku Masih Dikejar
Rabu, 22 Juni 2022 – 07:40 WIB

Polisi memasang garis polisi untuk kepentingan penyelidikan kasus perampokan di kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat. (ANTARA/HO-Pokja Polres Tasikmalaya)
"Pelayanan tetap berjalan karena kami sediakan di ruangan SKB," katanya.
Baca Juga:
Sebelumnya, kawanan perampok masuk ke Kantor Disdik Kabupaten Tasikmalaya, Senin (20/6) sekitar pukul 01.30 WIB, lalu menyekap seorang satpam, dan dua petugas kebersihan yang sedang piket dengan cara mengikat dan menutup mulut pakai lakban.
Saksi korban akhirnya bisa melepaskan diri setelah perampok pergi meninggalkan kantor. (antara/jpnn)
Polisi masih mengejar pelaku perampokan kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Tasikmalaya.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- DPR Desak Manajemen Pelabuhan Tanjung Priok Berkoordinasi Terkait Bongkat Muat dengan Polisi
- Dewi Juliani Desak APH Gunakan UU TPKS terkait Kasus Pelecehan Seksual Dokter Kandungan
- Komplotan Perampok Terbongkar Setelah Satu Pelaku Ingat Orang Tua Sakit
- Eks Direktur RSD Madani Pekanbaru Tersangka Kasus Penipuan Proyek Rp2,1 Miliar
- Pelaku Pelecehan Seksual Dokter Kandungan di Kabupaten Garut Ditangkap
- Pelaku Pengelolaan Sampah Ilegal dan Pungli di Pekanbaru Ditangkap