Kantor DPP Partai Demokrat Dijaga Ketat
Sabtu, 23 Februari 2013 – 12:08 WIB

Kantor DPP Partai Demokrat Dijaga Ketat
"Tidak ada yang kita tutupi, nanti pasti dibuka kok," tandasnya.
Baca Juga:
Diketahui, dalam konferensi pers kali ini, mantan Ketua PB HMI itu akan memberikan keterangan pers terkait penetapan dirinya sebagai tersangka korupsi proyek sport center Hambalang, oleh Komisi Pemberantasan Korupsi, Jumat (22/2) tadi malam.
Belum diketahui apakah pada momen ini Anas akan menyatakan mundur sebagai Ketua Umum PD, atau tidak. Namun jika mengacu pada pakta integritas yang telah dia teken, Anas harus mundur dengan legowo.(Fat/jpnn)
JAKARTA - 30 menit menjelang konferensi pers Ketua Umum DPP Partai Demokrat, Anas Urbaningrum, kantor PD di gedung Graha Kramat 7, Jalan Kramat Raya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- DPR dan Masyarakat Sipil Desak Proses Hukum Perusahaan Logistik Pembuat Macet di Pelabuhan Tanjung Priok
- Menjelang PSU Pilkada Pasaman, Rahmat Saleh Mewanti-wanti KPU Proaktif dan Jeli
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- 7 Gugatan Hasil PSU Pilkada Sudah Masuk ke MK, Ini Daftarnya
- Menang Gugatan atas PDIP, Tia Rahmania: Saya Bersyukur karena Terkait Nama Baik
- Francine PSI: Direksi Bank DKI Jangan Orang-Orang Titipan