Kantor Majalah Pemuat Kartun Nabi Diserang, 12 Tewas
Kamis, 08 Januari 2015 – 00:22 WIB
jpnn.com - PARIS - Kantor majalah satir Charlie Hebdo di Perancis diserang sekelompok orang bersenjata.
Akibatnya, 12 orang meninggal dunia, termasuk dua orang polisi.
Charlie Hebdo selama ini memang dikenal majalah mingguan yang kerap menyulut kontroversi. Karena selalu mengkritik tokoh politik dan agama. Media tersebut juga kerap memuat kartun yang menghina Nabi Muhammad.
Baca Juga:
Presiden Prancis, Francois Hollande yang langsung menuju tempat kejadian, mengecam aksi tersebut. Dia mengungkapkan, serangan tersebut adalah tindakan kebiadaban yang tak terlukiskan.
"Langkah-langkah telah diambil untuk menemukan mereka yang bertanggung jawab," tegasnya, seperti dilansir Reuters, Rabu (7/1). (zul/rmo/jpnn)
PARIS - Kantor majalah satir Charlie Hebdo di Perancis diserang sekelompok orang bersenjata. Akibatnya, 12 orang meninggal dunia, termasuk dua orang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Presiden Timor Leste Jose Ramos Horta Ikut Nobar Laga Indonesia vs Jepang
- KBRI Dili Gelar Nobar Laga Timnas Indonesia vs Jepang
- Amerika Parkir Rudal Typhon di Filipina, Bikin China Ketar-ketir
- Kang TB Sodorkan 4 Catatan Kritis soal Joint Statement Maritime RI-Tiongkok
- Temui Para Taipan Tiongkok, Prabowo Amankan Investasi Rp 156 Triliun
- Ditunjuk Jadi Wakil Ketua Delegasi, Raja Juli Mendampingi Hashim ke Forum COP29