Kantor Sulthan Tour Digembok Polisi
Selasa, 05 Maret 2013 – 19:11 WIB
JAKARTA - Kantor PT Khalifah Sulthan Tour yang menelanatarkan ribuan jemaah umroh dari berbagai daerah ditutup. Kantor yang berada di lantai 2 Gedung Perkantoran Menara Era, kawasan Senen, Jakarta Pusat itu digembok oleh polisi dari Polres Jakarta Pusat. "Sudah ditutup oleh polisi sejak tadi malam. Langsung digembok. Dirut dan karyawannya juga dibawa," kata Wagiman.
Pantauan JPNN di kantor PT Khalifah Sulthan Tour, Selasa (5/3) siang, pintu kantor dipasangi gembok, tapi tidak dipasangi police line sebagaimana dikabarkan sejumlah jemaah yang ditelantarkan.
Baca Juga:
Wagiman, Security Menara Era yang ditemui di basement dua gedung itu membenarkan kalau kanator Sulthan Tour telah ditutup dan digembok polisi sejak Senin (4/3) malam. Bahkan Purna Irawan selaku Dirut perusahaan itupun ikut dibawa polisi.
Baca Juga:
JAKARTA - Kantor PT Khalifah Sulthan Tour yang menelanatarkan ribuan jemaah umroh dari berbagai daerah ditutup. Kantor yang berada di lantai 2 Gedung
BERITA TERKAIT
- Seleksi PPPK 2024 Sedang Proses, Muncul Usulan Baru dari Pak Gub
- Ingat ya, Pelamar PPPK 2024 Tahap 2 Berebut Sisa Formasi, Honorer Non-Database BKN Harus Cermat
- 5 Berita Terpopuler: Ribuan Orang Lulus, Mendikdasmen Ungkap Sesuatu, Honorer Masa Kerja 2 Tahun Kurang Bisa Dibantu?
- Peringati Hari Toilet Sedunia, WPC Ajak Ratusan SD di Indonesia Lakukan Hal Ini
- FL Technics Indonesia Pakai Teknologi Mototok Spacer 8600 NG
- Melly Goeslaw: Revisi UU Hak Cipta Solusi Hadapi Kemajuan Platform Digital