Kapal Angkut 25 Ton BBM Meledak
Sabtu, 13 Desember 2014 – 10:42 WIB

Kepulan asap tebal membubung tinggi setelah kapal pengangkut 25 ton BBM yang bersandar di dermaga Sulaa, Kota Baubau, meledak Jumat (12/12). Foto: La Ode Aswarlin/Kendari Pos/JPNN
Mengetahui rekannya ada di dalam kapal, ABK lainnya dengan dibantu warga sekitar langsung menolong korban. Kini korban ditangani intensif oleh dokter RSUD Baubau.
Baca Juga:
Kepala Depot Pertamina, Kota Baubau, Petrus Nong Meak menyatakan telah menyiagakan personel untuk berjaga-jaga. Hal itu dilakukan untuk mengantisipasi api yang merembes di lokasi depot. Namun, lanjut dia, kondisi yang terjadi di lapangan dipastikan sulit. Sebab, api menyebar hingga ke lokasi terminal BBM. (war/JPNN)
BAUBAU – Kapal pengangkut bahan bakar minyak (BBM) jenis premium meledak saat bersandar di pelabuhan rakyat Kelurahan Sulla, Kota Baubau, Sulawesi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka