Kapal Nyaris Karam, Bupati Selamat
Rabu, 21 Maret 2012 – 13:15 WIB

Kapal Nyaris Karam, Bupati Selamat
1 di Adonara yang menjemput bupati pun mengalami kerusakan karena karburatornya panas.
Seorang tokoh adat akhirnya dijemput untuk melakukan ritual kecil di sebuah kubur kramat dekat lokasi kejadian. Usai ritual itu, rombongan bupati akhirnya kembali menempuh perjalanan darat menuju pelabuhan Tobilota yang berjarak kurang lebih 1,5
jam dengan menumpang mobil warga.
Rombongan tiba di Larantuka sekitar pukul 23.00 wita. Tidak ada korban dalam peristiwa itu. Informasi yang dihimpun koran ini menyebut, kapal berukuran 6 x 2,5
meter itu merupakan bantuan direktorat jenderal pengawasan sumber daya kelautan dan perikanan.
LARANTUKA--Kapal Napaleon 005 yang memuat Bupati Flores Timur, Yoseph Lagadoni Herin dan rombongan, karam di pantai Dua, desa Terong, kecamatan Adonara
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku