Kapal Pariwisata Tabrakan di Danau Toba, Empat Hilang
Senin, 09 September 2013 – 08:14 WIB

Kapal Pariwisata Tabrakan di Danau Toba, Empat Hilang
Kantor SAR Kota Medan menerjunkan tim untuk mencari 4 korban hilang dalam insiden tabrakan kapal tersebut.
Baca Juga:
"Sudah kita kirim tim yang beranggotakan 9 personil terdiri dari 6 penyelam dan 3 operator kapal," kata Kepala Seksi Operasional, Basarnas Sumut, Joni Superiadi, kepada wartawan, kemarin sore.
Joni menyebutkan untuk mendukung operasi pencarian dan evakusi korban, seluruh personil ini dibantu dengan peralat yang dimiliki, seperti 2 sea rider (kapal cepat) masing-masing berkekuatan 90 PK dan 40 PK dan perahu karet untuk menyisir lokasi hilangnya korban.
"upaya pencarian akan dilakukan mulai dari titik kejadian hingga melebar radius 300 meter dari lokasi tersebut," ujarnya. (gus/sam/jpnn)
MEDAN-Perhelatan akbar Festival Danau Toba 2013 di pulau Samosir, diwarnai peristiwa tabrakan Kapal Feri Toa Toba I dengan Kapal Motor (KM) Yola,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki