Kapal Terbesar Dunia Sandar di JICT, Budi Cahyono: Berdampak pada Pertumbuhan Ekonomi Nasional
Selasa, 01 November 2022 – 08:21 WIB
“Mulai hari ini 3 dari 19 kapal dalam layanan mingguan JAX CMA CGM akan berukuran 16.000 TEUs. Layanan ini diutamakan guna memfasilitasi pertumbuhan volume perdagangan antara Indonesia dengan Amerika, dan mengantisipasi pertumbuhan ekspor sebanyak 2 digit pada akhir tahun 2022,” ujar John.(fri/jpnn)
Kapal CMA CGM Alexander Von Humboldt sandar di Dermaga Jakarta International Container Terminal (JICT), Tanjung Priok, Jakarta Utara pada Senin (31/10).
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Meraih Peluang Ekonomi di Tahun 2025
- Volume Peti Kemas di JICT 2024 Tembus 2,2 Juta TEUs
- Resolusi 2025: SP JICT Ingin Mewujudkan Produktivitas Pelabuhan Terbaik
- Sektor Ekraf dan UMKM Harus Dibantu Guna Mendongkrak Pertumbuhan Ekonomi
- Hilirisasi Mineral, Strategi Utama Mencapai Pertumbuhan Ekonomi 8%
- Alumni ITB Diimbau Mendukung Target Pertumbuhan Ekonomi Nasional 8%