Kapan Koruptor Jera Jika Selalu Diistimewakan di Lapas

Kapan Koruptor Jera Jika Selalu Diistimewakan di Lapas
Koruptor. Foto: Pixabay

Kasus ini, lanjut dia, akhirnya membuat sekat-sekat dalam penegakan hukum.

"Ini problem masif, tak hanya Sukamiskin, tapi di banyak lapas masih seperti itu," katanya.

ICW meminta Menkum HAM cepat melakukan penindakan terhadap oknum yang memberikan fasilitas spesial itu, sebagai langkah untuk perubahan.

Sementara ketika dikonfirmasi terpisah, Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Febri Diansyah menganggap, kejadian yang memalukan di Lapas Sukamiskin seharusnya tak terjadi kembali.

"Apalagi saat itu sempat ada koordinasi dengan KPK dan Kemenkum HAM menyampaikan niatnya melakukan perbaikan. Kami harap perbaikan, upaya perbaikan itu bisa dikonkretkan,” kata Febri. (flo/jpnn)


Ombudsman RI melakukan sidak di Lapas Sukamiskin dan mendapati kamar tahanan Setya Novanto berbeda dari yang lain.


Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News