Kapan Penerimaan CPNS Daerah? Anggaran Sudah Siap nih
Jumat, 14 Juli 2017 – 15:42 WIB

Tes CPNS sistem CAT. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Namun, lanjutnya, berdasarkan hasil analisis jabatan yang telah dilakukan, Lamtim masih membutuhkan tambahan 1.500 pegawai.
Begitu juga sejumlah pemda lainnya membutuhkan PNS baru. Seperti Pemkab Lampung Barat butuh 1.541 PNS, Pemkab Mesuji 737, Pemkab Tulangbawang 1863, Pemkab Tulangbawang Barat 962, Pringsewu 1.202, Pemkab Pesawaran 1.200, dan Pemkot Metro 489 PNS baru. (jpg/tim/c1/wdi)
Hingga saat ini belum ada kepastian kapan penerimaan CPNS daerah akan dilakukan.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Gembira, Pengangkatan PPPK Paruh Waktu Sudah Dijawab BKN, Honorer R1-R4 Bisa Tenang
- CPNS dan PPPK Palembang Bakal Dilantik dalam Waktu Dekat
- 1.234 CPNS & PPPK Kalsel Terima SK, Gubernur Muhidin Beri Pesan Begini
- 5 Berita Terpopuler: Berita Bikin Panik Honorer, Ribuan CPNS 2024 Jadi Mengundurkan Diri, Waduh
- Ribuan CPNS 2024 Mengundurkan Diri, Ada 5 Alasan
- Pejabat BKN: Sangat Mudah jika Ingin Memberhentikan PPPK