Kapan Venna Melinda Gugat Cerai Terhadap Ferry Irawan? Begini Kata Hotman Paris
Selasa, 17 Januari 2023 – 04:45 WIB

Hotman Paris memastikan niat Venna Melinda memang sudah bulat untuk bercerai dengan Ferry Irawan.. Foto: Romaida/JPNN.com
Saat ini, Ferry Irawan sudah ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan atas laporan tersebut.
"Venna mengatakan sudah tidak mau mencabut laporan polisi, tidak mau berdamai, sudah akhir dari segalanya," tutur Hotman Paris. (mcr7/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Hotman Paris memastikan niat Venna Melinda memang sudah bulat untuk bercerai dengan Ferry Irawan.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Datangi Kantor Komisi Yudisial, Paula Verhoeven Laporkan Hakim Sidang Perceraian
- Baim Wong Dan Paula Verhoeven Bercerai, Bagaimana Soal Hak Asuh Anak?
- Arya Saloka Akhirnya Gugat Cerai Putri Anne, Ini Penyebabnya
- 3 Berita Artis Terheboh: Pengakuan Lisa Mariana soal Ridwan Kamil, Hotman Paris Beri Komentar
- Anak-Anak Tinggal di Bali, Andrew Andika: Sebulan Sekali Aku Ke sana, Video Call Juga
- Komentar Hotman Paris Soal Kasus Ridwan Kamil dengan Lisa Mariana