Kapan Waktu yang Tepat Ajarkan Anak untuk Berpuasa?
Kamis, 07 Mei 2020 – 22:40 WIB

Mengajarkan anak berpuasa. Foto: Ricardo/JPNN.com
Agar proses memperkenalkan puasa kepada anak berjalan mulus, ada beberapa hal yang harus Anda perhatikan, seperti:
- Jika anak berusia lebih muda dari 10 tahun, tampak pucat, lemas dan tidak bertenaga saat berpuasa, ada baiknya pertimbangkan waktu puasa yang tidak penuh atau setengah hari saja dulu.
- Orang tua sebaiknya jangan melupakan fakta bahwa anak umur 5-10 tahun sedang dalam masa pertumbuhan. Artinya, mereka sangat membutuhkan asupan gizi seimbang dan waktu istirahat yang cukup.
- Jadikan kegiatan puasa sebagai momen melatih agar anak terbiasa dengan aktivitas ibadah. Namun, sesuaikan aturan atau kebijakan dalam penerapannya dengan usia, serta kondisi fisik dan psikologis anak.(Klikdokter)
Mengajarkan puasa kepada anak untuk pertama kali mungkin terasa susah-susah gampang.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Bijak Garam, Kunci Menjaga Kesehatan Saat Berpuasa
- Buka Puasa Bersama, Bison Indonesia Berdoa untuk Polisi Tewas Ditembak Oknum TNI
- Puasa Sehat dengan Olahraga, Rahasia Fit selama Ramadan
- Jennifer Coppen Ungkap Alasan Tidak Berpuasa Ramadan Tahun Ini
- Meski Sempat Sakit, Vadel Badjideh Tetap Berpuasa di Dalam Penjara
- Senator Lalita Buka Puasa Bersama Masyarakat Nelayan, Tekankan Toleransi