Kapasitas Perpusnas Menampung 24 Ribu Pengunjung Sekaligus
Kamis, 14 September 2017 – 18:57 WIB
Kemudian di lantai 2 ada tempat pendaftaran yang dilayani secara gratis dan super cepat karena tidak sampai 1 menit.
Selain itu ada sarana untuk memutar film ilmu pengetahuan, dan kegiatan lain. Di zona tiga dijadikan tempat promosi budaya baca.
"Jadi kami mengundang seluruh komunitas perpustakaan, penulis, pegiat literasi untuk melakukan aktivitas di sini, dan semua gratis. Ini dipersembahkan untuk seluruh masyarakat Indonesia," tambahnya.(fat/jpnn)
Perpusnas ini total ketinggian capai 27 lantai
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Perpustakaan Nasional Gelar Pertemuan Pembelajaran Sebaya Tingkat Nasional 2024
- Pemerintah Susun Peta Jalan Pembudayaan Listerasi, Lestari Moerdijat Merespons Begini
- WOM Finance Ajak Puluhan Siswa Library Tour ke Perpustakaan Nasional
- 8 Gebrakan Perpusnas Untuk Perkuat Ekosistem Digital Nasional
- Kemenko PMK: Tranformasi Digitalisasi Perpustakaan Suatu Keharusan
- Kampus Merdeka Harus Didukung Perpustakaan Mumpuni