Kapasitas PLTP Indonesia Terbesar Kedua di Dunia
Senin, 30 April 2018 – 09:47 WIB
Sektor EBT telah menyumbang penerimaan negara bukan pajak (PNBP) dari subsektor panas bumi Rp 220,07 miliar hingga April 2018.
Sementara itu, target PNBP dari sektor itu mencapai Rp 700 miliar tahun ini. ’’Panas bumi menjadi andalan kita,’’ kata Rida. (vir/c14/fal)
Kapasitas terpasang pembangkit listrik tenaga panas bumi (PLTP) Indonesia mencapai 1.924,5 megawatt (mw) hingga akhir triwulan pertama 2018.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Mayoritas Masyarakat Adat Poco Leok Dukung PLTP Ulumbu Unit 5 dan 6
- Dukung Transisi Energi Berkelanjutan, Pertamina Genjot Kapasitas Pembangkit Panas Bumi
- Komitmen Prabowo untuk Pengembangan Energi Baru Terbarukan, PT HGI Siapkan Cara Ini
- Membanggakan, Pertamina Geothermal Energy Raih Peringkat Pertama ESG Tingkat Dunia
- Sempat Ada Penolakan Pembangunan PLTP di Manggarai, Tua Adat dan LBH Bilang Begini
- Pemda Manggarai Selesai Identifikasi Pengadaan Lahan untuk Pengembangan PLTP Ulumbu