Kapitalisasi Saham Dominasi Perbankan

Kapitalisasi Saham Dominasi Perbankan
Kapitalisasi Saham Dominasi Perbankan
Laporan keuangan 2010 memperlihatkan bahwa BCA meraih laba bersih sebesar Rp 7,33 triliun naik sekitar 7,3 persen dibandingkan tahun 2009 lalu. Sedangkan Mandiri membukukan laba bersih sebesar Rp 9,2 triliun atau naik 28,8 persen dibandingkan dengan periode yang sama tahun sebelumnya sebesar Rp 7,2 triliun.

BRI juga meraih laba signifikan sebesar Rp11,47 triliun selama 2010 atau meningkat 56,98 persen dibandingkan perolehan tahun sebelumnya sebesar Rp 7,3 triliun. "Investor sekarang sangat menyukai sektor perbankan," ucapnya.

Edwin mengatakan, kekhawatiran investor pada awal tahun ini terhadap emiten perbankan akibat tingkat inflasi tampaknya sudah pudar. Selain inflasi yang terbukti rendah, kebijakan pemerintah terhadap sektor perbankan dinilai sangat mendukung untuk terus mengalami perkembangan. (gen)

JAKARTA - Sektor perbankan dominasi 10 tertinggi kapitalisasi pasar saham terbesar di Bursa Efek Indonesia (BEI) per Maret 2011. Empat bank unggulan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News