Kapokmu Kapan! Foto Bandar Narkoba Dipajang di Jalan
jpnn.com - KUALA PEMBUANG – Polres Seruyan terus memajang wajah para pengedar narkoba di jalan raya.
Hal itu dilakukan untuk memberikan efek jera terhadap para pengedar tersebut.
”Baliho pengedar zenith ini merupakan edisi ketiga yang kami pasang selama tahun 2016," kata Kepala Satuan Reserse Narkoba Polres Seruyan Iptu Sarwani sebagaimana dilansir laman Radar Sampit, Senin (28/11).
Sarwani menambahkan, baliho tersebut memajang 20 foto tersangka.
Mereka merupakan hasil penangkapan selama tiga bulan terakhir.
Dari puluhan tersangka, terdapat masing-masing satu pegawai negeri sipil (PNS) dan tenaga honorer di lingkup pemkab.
Sedangkan yang lainnya merupakan pekerja swasta.
Selain itu, sepanjang tahun ini, pihaknya sudah menangani sebanyak 77 kasus peredaran zenith.
KUALA PEMBUANG – Polres Seruyan terus memajang wajah para pengedar narkoba di jalan raya. Hal itu dilakukan untuk memberikan efek jera terhadap
- Bea Cukai Malang Menggagalkan Pengiriman 414.920 Batang Rokok Ilegal
- Puskesmas Jomin Terima Ambulans Modern dari Peruri
- Edarkan Narkoba di Muara Enim, Pria Ini Akhirnya Ditangkap
- Farhan Upayakan Penerbangan Komersil Bandara Husein Sastranegara Aktif Lagi
- Pak Ihsan Menyinggung Honorer jadi PPPK Paruh Waktu, Minta Tambahan Anggaran
- Prabowo Luncurkan Makan Bergizi Gratis, Pedagang Kantin Sekolah Menangis