Kapolda Jangan Permalukan Kapolri
Kamis, 19 Maret 2009 – 15:05 WIB

Kapolda Jangan Permalukan Kapolri
Berkali-kali Neta mengungkapkan mengenai pentingnya seorang Kapolda memiliki tingkat kepekaan yang tinggi. Kepekaan penting untuk mengendus dan menyelesaikan persoalan secara cepat sebelum berkembang menjadi kasus besar dan mendapat perhatian luas di masyarakat. Neta menyebutkan, kasus aksi unjuk rasa anarkis pada 3 Februari 2009 bisa terjadi karena Kapolda Sumut yang saat itu dijabat Irjen Pol Nanan Sukarna tidak memiliki kepekaan yang cukup.
Baca Juga:
”Jangan sampai Kapolda Sumut yang baru ini juga tidak memiliki kepekaan. Jangan sampai masyarakat mengatakan dia melakukan pembiaran terjadinya perjudian,” ujar Neta mengingatkan. (sam/JPNN)
JAKARTA -Ketua Presidium Indonesia Police Watch (IPW) Neta S Pane mengingatkan Kapolda Sumut Irjen Pol Badrotin Haiti untuk peka terhadap perkembangan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional