Kapolda Metro Jaya Ajak Majelis Nurul Mustafa Amar Makruf Nahi Munkar
Jumat, 12 Maret 2021 – 23:11 WIB

Silaturahmi Kapolda Metro Jaya ke markas Majelis Nurul Mustafa. Foto: antara
"Mudah-mudahan akhlak para kiai, para habaib, para ulama memayungi warga DKI semua sehingga dengan doanya, akhlaknya, Jakarta menjadi sejuk, adem dan damai," katanya.
Sementara itu, Habib Hasan Djafar Assegaf berharap harapan Kapolda Metro Jaya dapat terwujud.
"Semoga beliau terkabul cita-citanya, terkabul hajatnya dan saya mendoakan agar beliau selalu dikuatkan oleh Allah SWT di dalam negeri tercinta Indonesia," katanya. (antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Kapolda Metro Jaya mengajak Majelis Nurul Mustafa bersama-sama menjadikan DKI Jakarta aman, adem, dan sejuk
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Polisi Tembak Penculik Anak Perempuan di Pasar Rebo, Tuh Pelakunya
- Begal Beraksi Lagi di Ibu Kota Jakarta
- Waspada Begal Motor Modus Tabrakan, ABS Jadi Korban
- Wartawan Tewas di Kamar Hotel, Polisi Temukan Sejumlah Obat
- Perusahaan Travel Dilaporkan ke Polda Metro Jaya atas Dugaan Penipuan
- Masa Penahanan Nikita Mirzani Diperpanjang hingga 40 Hari