Kapolda Metro Jaya dan Pangdam Jaya Borong Dagangan untuk Massa Demo Buruh
Waluyo menyebutkan jika dagangannya habis, bisanya akan mendapatkan uang sekitar Rp 1 Juta.
Seusai memborong dagangan, Kapolda Metro Jaya dan Pangdam Jaya langsung menuju mobil komando milik massa buruh.
Sebelumnya, sejumlah kelompok massa dan Partai Buruh memperingati May Day mulai bergerak ke Gedung DPR/MPR RI, Sabtu (14/5).
Berdasarkan pantauan JPNN.com, ribuan massa tampak membawa atribut berwarna oranye khas Partai Buruh, membentangkan spanduk, serta turut mengibarkan bendera dari kelompoknya masing-masing.
Massa buruh datang dari beberapa kelompok, seperti Serikat Tani Indonesia, Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI), dan Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI). (mcr8/jpnn)
Dua jenderal memborong dagangan di sekitaran Gedung DPR RI untuk dibagikan kepada massa demo buruh.
Redaktur : Fathan Sinaga
Reporter : Kenny Kurnia Putra
- Ribuan Buruh Surabaya Bersemangat Memenangkan Khofifah-Emil
- Mengenal Skema Bipartit pada Penerapan UMP versi Apindo
- Temui Pj Gubernur, Aliansi Buruh Menyuarakan UMP Aceh 2025 Naik jadi Rp 4 juta Per Bulan
- Pemimpin Paling Berpihak ke Industri SKT, Khofifah Tuai Dukungan Ribuan Buruh Ngawi
- Tangis Buruh Sritex Pecah Seusai Wamenaker Immanuel Ebenezer Memastikan Tidak Ada PHK
- Francine Minta Semua Pihak Kedepankan Dialog soal Tuntutan Kenaikan Upah Buruh