Kapolda Perintahkan Tangkap Tiga Mantan Anggota Dewan
Minggu, 10 April 2011 – 17:03 WIB

Kapolda Perintahkan Tangkap Tiga Mantan Anggota Dewan
Orang nomor satu Polda Sulteng itu juga membantah tuduhan dirinya ikut berpolitik dengan mengarahkan masyarakat kabupaten banggai etnis Bali untuk memilih paslon Smile-win. Tuduhan itu tidak benar dan tidak beralasan, karena dirinya adalah pelayan masyarakat.(rd)
LUWUK - Lima perwakilan masyarakat adat Banggai diterima Kapolda Sulteng, Brigjen Pol Dewa Parsana di ruang kerja Kapolres Banggai baru-baru ini.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki