Kapolda Siap Amankan Penghitungan Suara
Selasa, 29 Januari 2013 – 04:28 WIB

Kapolda Siap Amankan Penghitungan Suara
Menurut dia, total kemampuan Polda Sulselbar saat ini mencapai 20.000. Sebagian juga akan berkonsentrasi di sejumlah daerah. Di dampingi Kabidhumas, Kombes Pol Endi Sutendi dan petinggi Polda lainnya, dia berharap peran masyarakat mendukung penuh langkah tersebut, termasuk dari kalangan media di Sulsel.
Mudji Waluyo juga menyampaikan terima kasihnya atas backup pengamanan dari TNI selama berlangsungnya proses ini. Jumlah mereka mencapai 3 satuan stingkat batalyon (SSB). "Kami juga tegaskan posisi kami netral. Baik saya secara pribadi maupun sebagai institusi," ujarnya.
Pemred FAJAR, Sukriansyah S Latief mengatakan apresiasinya atas upaya maksimal Polda. FAJAR Grup bakal mendukung setiap langkah kepolisian untuk menciptakan kondisi yang aman ditengah masyarakat. (eka-nur)
MAKASSAR -- Kapolda Sulsel Irjen Pol Mudji Waluyo mengajak masyarakat untuk menciptakan keamanan dan ketertiban saat KPU Sulsel melakukan penghitungan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia