Kapolda Sulut: Manado Aman Terkendali
Selasa, 20 Juli 2010 – 16:52 WIB

Kapolda Sulut: Manado Aman Terkendali
Hingga pukul 15.00 WITA, menurut Hertian kerumunan massa telah membubarkan diri. Ditanya penjagaan yang superketat, Hertian mengatakan hal tersebut terkait dengan pengamanan kampanye.
Baca Juga:
"Intinya tidak ada peningkatan status keamanan. Manado dan sekitarnya tetap aman. Saya yakin orang Manado lebih dewasa dalam menyikapi masalah ini. Proses hukum kan harus tetap jalan dan tidak boleh dikaitkan dengan politik," tegasnya.
Massa pendukung Elly menduduki Kantor Kejati Sulut pasca penahanan Bupati Talaud tersebut. Mereka mendesak Kejati membebaskan calon gubernur Sulut yang diusung partai-partai kecil ini. (esy/jpnn)
JAKARTA- Kapolda Sulut Brigjen Pol Hertian Yunus Aristarkus menegaskan Kota Manado tetap aman dan terkendali. Diapun membantah jika keadaan Manado
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pembayaran Vendor Proyek Retrofit PLTU Bukit Asam Dieksekusi Perusahaan Hengky Pribadi
- Info Jasa Marga soal Puncak Arus Mudik Lebaran 2025 di Jateng, Bersiaplah!
- Kapolri Tunjuk Irjen Herry Heryawan Jadi Kapolda Riau
- Gubernur Herman Deru Dampingi Menteri Nusron Wahid Serahkan Sertifikat Puslatpur TNI AD
- Gang Royal Tambora Jakbar Jadi Lokasi Prostitusi, PSK Pada Kabur
- Harmoni Ramadan, Kebersamaan TNI-Polri di Halaman Mapolda Riau