Kapolda Sumut Ungkap Penyebab Kerusuhan di Rutan Kabanjahe
Rabu, 12 Februari 2020 – 19:58 WIB

Kericuhan terjadi di Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas II B Kabanjahe, Kabupaten Karo, Sumatera Utara, Rabu. Foto: ANTARA/HO
jpnn.com, KABANJAHE - Sejumlah penghuni Rutan Kelas II B Kabanjahe mengamuk dan membakar gedung dan fasilitas, Rabu (12/2) sekitar pukul 12.00 WIB. Para narapidana yang ada di rutan itu pun langsung dievakuasi.
"Ada rusuh karena over kapasitas, sehingga warga binaan marah," katanya kepada wartawan.
Baca Juga:
"Pemadaman api juga sedang berlangsung termasuk evakuasi warga lapas," ujarnya.
Terpisah, Kabid Humas Polda Sumut Kombes Pol Tatan Dirsan Atmaja mengatakan, peristiwa kericuhan yang disertai pembakaran dan perusakan oleh napi ini terjadi sekitar pukul 12.00 WIB.
Baca Juga:
"Tidak ada napi yang kabur. Saat ini tersisa 96 orang lagi, dan masih dalam proses evakuasi. Dalam peristiwa ini tidak ada korban jiwa," ujarnya.(antara/jpnn)
Sejumlah penghuni Rutan Kelas II B Kabanjahe mengamuk dan membakar gedung dan fasilitas, Rabu (12/2) sekitar pukul 12.00 WIB. Para narapidana yang ada di rutan itu pun langsung dievakuasi.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Seleksi Kompetensi PPPK Tahap 2 Masih Mei, Setelah Ini Tidak Ada Lagi
- Pengakuan Honorer Seusai Mengerjakan Soal Tes PPPK Tahap 2, Pertanda Baik
- Buntut Sengketa SMAN 1 Bandung, Dedi Mulyadi Minta Aset Pemprov Diinventarisasi
- Herman Deru Dampingi Presiden Prabowo Resmikan GERINA & Penanaman Padi Serentak
- Pelaku Pencurian HP Mahasiswa di Ogan Ilir Ditangkap
- Pencurian Tabung Gas Terjadi Berulang Kali, Rahmad Curhat Begini