Kapolda Usul PNS Cuti pada H-5 Lebaran
Minggu, 29 Juni 2014 – 09:14 WIB
Untuk mengurangi kemacetan, kata dia, pihaknya mengerahkan petugas pada setiap titik rawan macet. Selain itu, juga berkonsolidasi dengan pemerintah kabupaten/kota setempat. Bersama pemerintah daerah, pihaknya mencarikan solusi pengaturan aktivitas pasar tradisional dan lalu lalang delman.
Baca Juga:
"Begitu pula dalam upaya kemungkinan upaya buka tutup arus kendaraan pada jalan berkondisi bottleneck, seperti di Gentong," ujarnya.
Pihaknya, kata dia, meminta truk pengangkut barang libur beroperasi saat H-4 hingga H+4 Idul Fitri. Keberadaan truk lebar dan panjang merupakan salah satu faktor penyebab kemacetan pada jalur mudik. (mam)
TASIK – Polda Jawa Barat merekomendasikan usulan cuti bersama pegawai negeri sipil (PNS) dan pegawai lainnya pada H-5 lebaran kepada pemerintah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Jumlah Kendaraan di Kota Bandung saat Libur Natal Menurun
- Pastikan Keamanan Natal, Irjen Iqbal Kunjungi Sejumlah di Gereja di Pekanbaru
- Pj Gubernur Sumsel Jamin keselamatan Umat Katolik Saat Misa Natal 2024
- Eks Pejabat di Balik SPPD Fiktif DPRD Riau Bakal Dicekal ke Luar Negeri
- Polda Riau Musnahkan Setengah Ton Narkoba, Irjen Iqbal: Ini Bukti Komitmen Kami
- Komisi III DPRD Kota Bogor Pastikan Pengelolaan Anggaran Efektif