Kapolres Tanjab Timur Soal Penemuan Tengkorak Manusia Dalam Mobil yang Tertimbun Lumpur
Jumat, 05 Maret 2021 – 01:45 WIB
Ia mengungkapkan pembersihan kanal memang kerap dilakukan pihaknya setiap menjelang musim kemarau.
Baca Juga: Sampan Getek Dihantam Ombak, Dua Orang Tewas Tenggelam, Sisanya Belum Ditemukan
“Jadi pembersihan kanal rutin kami lakukan sebagai pencegahan Karhutla,” ungkap Taufik.(bun/sumeks.co)
Kapolres Tanjab Timur AKBP Deden Nurhidayatullah mengatakan pihaknya masih terus mendalami kasus penemuan tengkorak manusia dalam mobil yang tertimbun lumpur di wilayah PT Wira Karya Sakti (WKS) kawasan Mendahara Ulu, Kabupaten Tanjung Jabung Timur, Jambi
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Kaesang Ajak Warga Jambi Coblos Romi Hariyanto-Sudirman
- Terjebak dalam Sumur, 4 Orang di Jambi Tewas
- Brengkes Ikan, Cara Perempuan Menyangga Kebudayaan
- Pimpinan Pesantren di Jambi Diduga Melakukan Pencabulan 12 Santri
- AL Haris-Abdullah Sani Diprediksi Menang di Pilgub Jambi versi LSI Denny JA
- Dilaporkan Hilang, Bocah di Jambi Tewas di Bawah Gardu Listrik