Kapolri Akui Periksa Brigjen Sabar
Senin, 08 April 2013 – 12:56 WIB

Kapolri Akui Periksa Brigjen Sabar
Pasca digantikan oleh Brigjen Pol Haka Astana sebagai Kapolda DIY, Sabar Raharjo kini menggantikan posisi Haka di bagian sumber daya Polri. Sedangkan kasus Cebongan sendiri sudah ditangani Denpom TNI.
Diketahui pasca penembakan empat tahanan titipan Polda DIY di Lapas Cebongan, Propam Mabes Polri juga diturunkan ke Polda DIY untuk menyelidiki prosedur pemindahan tahanan tersebut. Namun sampai kini hasilnya belum diketahui.(fat/jpnn)
JAKARTA - Kapolri Jenderal Timur Pradopo resmi mengganti Kapolda DIY Brigjen Pol Sabar Raharjo pasca penembakan empat tahanan Polda DIY di Lapas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang