Kapolri Beri Instruksi, Jajaran Langsung Bergerak Bantu Korban Gempa Pasaman
Jumat, 25 Februari 2022 – 18:38 WIB

Kapolri beri instruksi jajaran untuk segera bergerak membantu korban bencana alam, di Jakarta, Jumat (25/2/2022) Foto: Humas Polri
Sigit berharap gerak cepat kepolisian bisa meringankan beban dari masyarakat yang tertimpa bencana alam.
Berdasarkan data sementara, bencana alam gempa bumi menyebab empat orang meninggal dunia, puluhan mengalami luka-luka. Beberapa bangunan juga mengalami kerusakan.
Sigit pun menyampaikan dukacita mendalam bagi masyarakat yang meninggal dunia serta terdampak akibat gempa bumi tersebut.
"Kami menyampaikan belasungkawa untuk seluruh korban yang terdampak dari bencana alam tersebut," tegas Sigit. (mcr8/jpnn)
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo minta anak buahnya terjun langsung membantu korban gempa Pasaman Barat.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Kapolri Jenderal Listyo Membuka Orientasi XII HIKMAHBUDHI, Candra Aditiya Nugraha: Ini Kegiatan Berskala Nasional
- Kompolnas Minta Kasus Pengawal Kapolri Pukul Wartawan Harus Diproses
- Ajudan Kapolri Tempeleng Jurnalis, Pengamat: Nilai Humanis Hanya Jargon
- Tindakan Ajudan Kapolri Dianggap Bentuk Pelecehan Terhadap Kebebasan Pers
- Polisi yang Tempeleng Pewarta Foto di Semarang Siap-siap Kena Sanksi Tegas
- Pengawal Kapolri yang Pukul dan Ancam Wartawan di Semarang Minta Maaf, Nih Tampangnya