Kapolri Didesak Evaluasi Kapolda
Gagal Ungkap Kasus Kekerasan
Minggu, 25 Maret 2012 – 07:29 WIB

Kapolri Didesak Evaluasi Kapolda
Namun, apa yang terjadi dilapangan, tidaklah seperti yang dikrrkan, kekerasan terus saja terjadi, perusakan, pembakaran, penusukan dan pemukulan dibeberapa tempat seperti di Pidie, Bireun, Gayo Lues, Aceh Utara, Aceh Timur dan aceh Selatan, korbannya adalah para tim pemenangan calon kandidat.
Baca Juga:
Hal itu menurut mereka, membuktikan bahwa para calon yang selama ini mengklaim cinta damai belum mmpu menterjemahkan arti perdamaian itu sendiri ke tim pendukungnya yang ada di daerah.
Selain itu, pihak kepolisian sebagai representatif dari penegak hukum, seolah – olah tutup mata, jika itu terus dibiarkan, maka kekerasan akan terus memakan korban jiwa dari masyarakat.
Bukan hanya kinerja Polri di Aceh yang mereka anggap gagal, Penjabat Gubernur Aceh Tarmizi Karim selaku inisiator ikrar Pilkada damai pun dinilai gagal dalam mensinergikan fungsi dan peran lembaga pemerintahan di Provinsi dan kabupaten/kota dalam menyukseskan tahapan Pilkada.
BANDA ACEH – Koalisi Anti Kekerasan Aceh (Kontak) mendesak Kapolri Jenderal Polisi Timur Pradopo mengevaluasi kinerja kepolisian daerah Aceh,
BERITA TERKAIT
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Peserta Sespimmen Menghadap ke Jokowi, Pengamat: Berisiko Ganggu Wibawa Prabowo
- Ma'ruf Amin Nilai Isu Matahari Kembar Bukan Ancaman bagi Pemerintahan Prabowo
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal