Kapolri Didesak Sikat Oknum Penyelundup Gula
Selasa, 21 Mei 2013 – 20:22 WIB

Kapolri Didesak Sikat Oknum Penyelundup Gula
Edi menambahkan, gula-gula itu diduga masuk secara ilegal karena sengaja diloloskan dari Balai Karangan. Bahkan, gula-gula ilegal pula yang diduga membanjiri pasar di Kalimantan Barat sehingga gula resmi tak terjual.
Menurut Edi, gola-gula ilegal itu lolos karena adanya oknum aparat yang menjadi beking. Bahkan, truk-truk pembawa gula bisa leluasa melewati pos-pos kepolisian karena diduga ada oknum polisi yang menjadi beking penyelundupan. Dari hitungan ISW, dalam sehari saja bisa masuk 100 ton gula ilegal masuk Kalbar.
"Karena itu ISW juga mendesak Kapolri menurunkan tim ke Kalbar untuk mengusut kasus ini. Kuat dugaan gula ilegal ini dibekini perwira kepolisian di Kalbar," ucap Widodo.(jpnn)
JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) didesak segera membentuk Tim Khusus Pemberantasan Gula Ilegal. Desakan itu disampaikan Indonesia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung
- Terungkap! Ade Bhakti Satu-satunya Camat yang Menyuap Mbak Ita
- Peringatan Hari Kartini, UICI Meluncurkan PMB Bacth 9
- Praktisi Hukum Nilai Marcella dan Ary Bakri tak Layak Disebut Advokat