Kapolri: Nazaruddin Kunjungi Beberapa Negara Asean
Kamis, 07 Juli 2011 – 18:31 WIB

Foto Muhammad Nazaruddin di laman Interpol.
JAKARTA- Kapolri Jenderal Timur Pradopo belum bisa memastikan keberadaan tersangka kasus suap Sesmenpora, Nazaruddin. Namun Timur memastikan Nazaruddin masih berada di kawasan Asean. Namun Timur masih belum mau mengungkapkan negara Asean mana saja yang diketahui pernah dikunjungi Nazaruddin. "Sekarang masih diselidiki. Kita tunggu saja perkembangannya," kata Timur.(afz/jpnn)
Segala cara pun akan dilakukan untuk dapat memulangkan mantan bendahara Partai Demokrat tersebut. Kapolri mengatakan, saat ini red notice telah tersebar di 156 kepolisian yang tergabung di Interpol. Red notice disampaikan Polri kepada kantor pusat Interpol di Lyon, Perancis.
"Semua sekarang kita monitor, yang kita berikan red notice. Di samping itu disebar juga ke beberapa negara yang memang pernah dikunjunginya (Nazaruddin). Masih yang dekat-dekat, Asean," kata Timur Pradopo kepada wartawan di Jakarta, Kamis (7/7).
Baca Juga:
JAKARTA- Kapolri Jenderal Timur Pradopo belum bisa memastikan keberadaan tersangka kasus suap Sesmenpora, Nazaruddin. Namun Timur memastikan Nazaruddin
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung