Kapolri: Negara Mampu Bayar Gak?
Kamis, 04 Januari 2018 – 06:52 WIB
“Semua manajemen kasus masuk dalam database besar dan bisa dicek pimpinan tapi dengan security password di level tertentu,” urai dia.
Pasalnya, kalau hanya mengandalkan sistem manual yang dipakai selama ini, Tito selaku pimpinan sulit melakukan pemantauan.
“Satu bulan menerima 35 ribu laporan, setahun 400 ribu. Bagaimana bisa dikontrol kalau manual,” tambah dia. (mg1/jpnn)
Kapolri Jenderal Tito Karnavian meminta ada sistem ad cost seperti KPK sehingga kerja reserse Polri lebih maksimal.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- TPDI Laporkan Kapolda Sulut ke Divisi Propam Mabes Polri, Ada Apa?
- Sebaiknya Hindari Melintas di Kawasan Mako Brimob Pagi Ini
- Kapolri Melantik Para Kapolda dan Kukuhkan 2 Jabatan Baru yang Diisi Komjen
- Demo di Mabes Polri, Mahasiswa Minta Kapolda Sulsel Dicopot
- Kecam Sikap Represif Polisi Hadapi Demonstran, Forum Aktivis & Guru Besar Desak Kapolri Bertanggung Jawab
- Eksaminasi Kasus Vina & Eky: Reza Singgung Nasib Ferdy Sambo, Bandingkan dengan Iptu Rudiana