Kapolri Pastikan Penembak Kapolsek Ambalawi Kelompok Teroris
Selasa, 19 Agustus 2014 – 12:17 WIB

Kapolri Pastikan Penembak Kapolsek Ambalawi Kelompok Teroris
Sebelumnya, 2 Juni 2014, Brigadir Polisi Kepala, Muhamad Yamin, Kepala Unit Intelijen Keamanan Kepolisian Resor Bima juga tewas ditembak di dekat rumahnya di Desa Rasabou, Kecamatan Bolo, Bima, NTB, sekitar pukul 22.10 Wita.
Pada 28 Maret 2014, juga terjadi penembakan misterius yang menimpa Kepala Satuan Narkoba Polres Bima, NTB, Inspektur Polisi Dua Hanafi yang ditembak sekitar pukul 10.55 Wita.
Saat itu korban mengalami dua luka tembak, yaitu di rahang kiri tembus ke kanan dan luka tembak perut dan dirawat di rumah sakit. (boy/jpnn)
JAKARTA - Kapolri Jenderal Sutarman menegaskan bahwa penembak Kepala Kepolisian Sektor Ambalawi, Bima, Nusa Tenggara Barat Ajun Komisaris Abdul Salam,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung