Kapolri Persilahkan KPK Memeriksa
Terkait Dana Freeport
Senin, 07 November 2011 – 08:54 WIB

Kapolri Persilahkan KPK Memeriksa
JAKARTA—Desakan sejumlah pihak agar Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengusut dugaan penyimpangan dalam aliran dana pengamanan PT Freeport Indonesia ke Polisi ditanggapi Kapolri Jenderal (pol) Timur Pradopo.
Usai pelaksanaan Sholat Iedul Adha di Lapangan Bhayangkara Mabes Polri, Minggu (6/11) Timur mempersilahkan jika lembaga hukum seperti KPK memeriksa.
‘’ Untuk akuntabilitas dan kebenaran bisa di bawa ke lembaga hukum,’’ ujar Timur.
Selain melalui proses hukum Timur juga mempersilahkan juka ada lembaga-lembaga lain atau kelompok masyarakat yang ingin melakukan audit. Menurutnya hal tersebut bisa dilakukan agar semuanya bisa transparan.
JAKARTA—Desakan sejumlah pihak agar Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengusut dugaan penyimpangan dalam aliran dana pengamanan PT Freeport
BERITA TERKAIT
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensesneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan