Kapolri Tegur Jenderal Terselip Lidah
Selasa, 03 Juli 2012 – 05:29 WIB

Kapolri Tegur Jenderal Terselip Lidah
Dia menegaskan, jabatan adalah amanah rakyat. "Semoga semua bisa dijalani dengan sebaik-baiknya," kata mantan Kapolda Metro Jaya itu.
Usai sertijab, Kapolri sempat menjelaskan soal pelaksanaan amanat SBY di HUT Polri Minggu (01/07) agar polisi menindak ormas yang anarkis. "Saya kira itu bukan kewajiban polisi saja, namun saling terkait," katanya.
Timur menyebutkan, ada kementerian lain yang punya tanggung jawab terhadap rganisasi masyarakat. "Kita berkoordinasi, ada kementerian agama, kemendagri dan yang lain. Polri bertugas antisipasi kekerasan," katanya.(rdl)
JAKARTA - Gugup atau lupa. Dua kemungkinan itu membuat Brigjen Ade Husein Kartadipura dan Brigjen Budi Wasesa "ditegur" Kapolri Jenderal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap