Kapolri: Tim Penjemput Nazaruddin Kompeten
Kamis, 11 Agustus 2011 – 11:52 WIB
"Saya kira kita bisa menyiapkan hal itu dan sedang dalam proses dan koordinasi," kata Timur.
Sementara itu Menteri Luar Negeri Marty Natalegawa juga menegaskan hal yang sama. Pemulangan Nazaruddin akan dilakukan oleh otoritas imigrasi Kolombia, karena Nazaruddin menggunakan paspor palsu."Tepatnya (kepulangan Nazaruddin) melalui pengusiran," tegasnya.(afz/jpnn)
JAKARTA- Kapolri Jenderal Timur Pradopo menegaskan bahwa Tim Penjemput Nazaruddin yang dipimpin Brigjen Anas Yusuf sudah berada di Bogota, Kolombia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pertamina Patra Niaga Uji Penggunaan Bioethanol E10 Bersama Toyota dan TRAC
- Polisi yang Ditembak Mati Rekan Sendiri Dapat Kenaikan Pangkat Anumerta dari Kapolri
- Sekte Indonesia Emas Dideklarasikan Untuk Mewujudkan Perubahan Sosial
- PFM Tegaskan Ada 15 Kementerian dan 28 Badan Teknis yang Perlu Diawasi
- Unilever Sebut Inklusi, Kesetaraan, dan Keragaman Kunci Bisnis Berkelanjutan
- Kapolri Ajak Pemuda Muhammadiyah Berantas Judi Online & Polarisasi Pilkada Serentak