Kapolri Ucap Alhamdulillah, Lalu Titip Pesan Ini kepada Pedagang Minyak Goreng
Minggu, 27 Maret 2022 – 07:47 WIB

Suasana saat Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo mengunjungi Pasar Wonokromo, Jawa Timur, Sabtu (26/3/2022). ANTARA/HO-Humas Polri.
Mendapat masukan itu, Kapolri langsung menginstruksikan kepada jajaran Bhabinkamtibmas di Jatim untuk memenuhi harapan tersebut.
"Kalau tidak datang dalam kurun waktu satu minggu, minta sama Pak Bhabinkamtibmas, ya, Bu," ujar Jenderal Listyo.
Pada kesempatan itu,Kapolri menekankan kepada pihak produsen dan distributor untuk dapat melakukan akselerasi produksi dan penyaluran minyak goreng curah kepada masyarakat.
Permintaan itu disampaikannya untuk menjaga persediaan minyak goreng ketika memasuki Ramadan mendatang.
Baca Juga: Pembacok Wanita Muda di Bekasi Ini Ternyata Pernah Punya Masalah Serius dengan Polisi
"Jangan lagi terjadi kelangkaan," ujar Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo. (ant/fat/jpnn)
Kapolri Jenderal LIstyo Sigit Prabowo bersama Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa menemui pedagang minyak goreng di Surabaya.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Kapolri Jenderal Listyo Membuka Orientasi XII HIKMAHBUDHI, Candra Aditiya Nugraha: Ini Kegiatan Berskala Nasional
- Prediksi BI, Ritel Tumbuh 8,3% saat Ramadan & Idulfitri
- Pengguna MyPertamina Meningkat Pada Periode Satgas Ramadan dan Idulfitri 2025
- Kronologi 3 Hakim Perkara Korupsi CPO Terima Suap Puluhan Miliar, Rusak!
- Cerita Bahagia Artis Ira Siedhranata Pulang ke Tanah Kelahiran, Tebar Kebaikan di Ramadan
- Lebih Dari 20 Mafia Minyak Goreng dan Pupuk Sudah Disikat, Kena Jeratan Hukum