Karakter Warga DKI Harus Diteguhkan
Selasa, 21 Juni 2011 – 21:21 WIB
Tatang menambahkan, parade budaya tersebut merupakan wujud nyata keseriusan Pemprov DKI dan LKB agar budaya Betawi menjadi tuan rumah di kampungnya sendiri sekaligus menjadi tuan rumah bagi seluruh kesenian nusantara lainnya yang berada di Jakarta.
Baca Juga:
Sementara itu, Divisi Pengembangan Budaya LKB Firmansyah A Wahid mengungkapkan, parade budaya yang digelar Minggu lalu mengulang sukses pada tahun sebelumnya. ”Antusiasme warga Jakarta begitu tinggi untuk turutserta sebagai peserta parade akbar kibar budaya nusantara. Ini membuktikan cintanya mereka terhadap budaya Betawi dan budaya nusantara lainnya,” tandasnya. (wok)
KARAKTER warga Jakarta harus kembali diteguhkan di HUT Jakarta ke-484 yang jatuh pada Rabu (22/6) besok. Sebab, selama ini ini berbagai kemerosotan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS