Karang Taruna Dorong Penguatan Kewirausahaan
Jumat, 23 Desember 2011 – 04:02 WIB
“Banyak anak-anak muda kreatif yang tinggal di desa yang menjadi pelopor dalam mendongkrak tingkat kesejahteraan masyarakat sekitarnya. Karang Taruna harus menjadi pemimpin dalam pembangunan desa masing-masing,” jelasnya.
Baca Juga:
Lebih lanjut Taufan yang juga ketua umum KNPI mengatakan membangun Indonesia harus dimulai dari desa. "Sehingga Karang Taruna dapat menjadi tulang punggung pembangunan bangsa,” pungkasnya. (awa/jpnn)
MEDAN - Ketua Umum Pengurus Nasional Karang Taruna, Taufan E.N. Rotorasiko mengatakan, kewirausahaan menjadi kata kunci paradigma baru Karang Taruna.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Impor 200 Ribu Sapi Perah untuk MBG, Wow!
- Angka Kemiskinan Sumut 2024 Turun 10 Kali Dibandingkan Tahun Sebelumnya
- BI Pangkas Suku Bunga Acuan, Legislator Komisi XI: Sinyal Positif Bagi UMKM
- Danantara Dinilai Mampu Mengungguli Temasek, Ini Syaratnya
- Midea Luncurkan Kulkas Berkapasitas Besar, Canggih, Hemat Energi & Harga Terjangkau
- Konsistensi Pertamina Group Terapkan ESG Dapat Pengakuan Lembaga Pemeringkat Dunia