Karantina Pekanbaru Musnahkan Lima Ton Bawang Merah Ilegal
Kamis, 08 Desember 2016 – 10:57 WIB

Pihak Karantina Pekanbaru, Riau memusnahkan lima ton bawang merah ilegal, Rabu (7/12). Foto: Riaupos/jpg
"Ya, orang yang berdampingan rumahnya di tempat persimpangan gudang barang bukti ini juga mengeluh mereka terus menanyakan kapan barang bukti ini dimusnahkan karena nggak tahan baunya," jelas Suleman.
Sebelum melakukan pemusnahan ini Suleman mengatakan, bahwa pihaknya telah mengkoordinasikan kepada atasannya. (man/ray/jpnn)
PEKANBARU - Bau semerbak khas bawang merah menyeruak dari lokasi pergudangan bekas perabot di Jalan Kulim, Kecamatan Tenayan Raya, Pekanbaru, Riau,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter
- Suami Istri Ditemukan Tewas di Saluran Irigasi, Polisi Beberkan Fakta
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi