Karaoke World Championship Indonesia Dimulai, Siapa yang Akan Juara?

Karaoke World Championship Indonesia Dimulai, Siapa yang Akan Juara?
Ajang pencarian bakat, Karaoke World Championship (KWC) Indonesia telah resmi bergulir. Foto: Dok. KWC

Setelah seleksi video, sejumlah peserta maju ke babak grand final audisi Indonesia yang akan diadakan di Jakarta.

Antara lain, Anisya Octavia, Monica Nike Adiba, Dody Rozano Putra, I Komang Wahyu Prasetya.

Selanjutnya ada nama Arita Idomean, Made Dini Virginia, Salamat Johnny, Sri Rahayu Soselisa, Fitri Apriliani, Fulgensius Andrew.

Peserta yang lolos audisi virtual akan bersaing lewat audisi offline di lima kota besar di Indonesia.

Audisi digelar di Makasar pada 28 Mei, Bali & Nusa Tenggara pada 10-11 Juni, Bandung pada 18 Juni, Surabaya pada 19 Juni, dan Jakarta pada 12 Juni 2022.

Grand final KWC Indonesia 2022 bakal diselenggarakan pada 26 Juni 2022 di Hard Rock Cafe, Jakarta.

“Penilaian ajang KWC ini sangatlah universal,” beber Andy Jobs.

Karaoke World Championship Indonesia Dimulai, Siapa yang Akan Juara?

Ajang pencarian bakat, Karaoke World Championship (KWC) Indonesia telah resmi bergulir.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News