Karebet Punya Kemampuan Wujudkan Harapan Jokowi dan PBNU
Rabu, 17 Mei 2017 – 16:57 WIB

Iden Robert Ulum dan Presiden Joko Widodo. Foto: Istimewa for JPNN
Saat memberi sambutan di kongres yang digelar di Masjid Agung Darussalam, Kota Palu, presiden yang karib disapa Jokowi itu meminta kader PMII tak melulu menjadi politikus
"Jadilah pengusaha dengan gagasan-gagasan yang besar. Jadilah developer software, aplikasi, animasi, games," kata Jokowi.
Jokowi menuturkan, wirausaha sangat menjanjikan dan turut memberi peluang bagi terciptanya sinergi kemajuan bangsa.
Apalagi, perkembangan dunia teknologi turut mendesak peran pemuda untuk bersaing dan memanfaatkannya dengan baik. (jos/jpnn)
Iden Robert Ulum berada di atas angin dalam perebutan kursi ketua umum PB Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII).
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Idrus Yakin Tidak Ada Matahari Kembar, Cuma Upaya Membenturkan Prabowo dan Jokowi
- Sekjen GibranKu Angkat Bicara Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Tegas
- 5 Berita Terpopuler: Ada Kabar Duka, BKN Ungkap Jumlah Penerbitan SK PPPK 2024, Siap Buka-bukaan?