Karena BW Tak Bisa Diajak Kompromi
Senin, 05 Desember 2011 – 04:17 WIB

Karena BW Tak Bisa Diajak Kompromi
Sementara, Sekretaris Dewan Pembina Partai Demokrat, Andi Mallarangeng yang hadir di acara yang sama menyambut baik terpilihnya Abraham Samad sebagai Ketua KPK.
Menegpora ini berharap dengan kepemimpinan Abraham Samad, KPK bisa menjalankan perannya dengan baik. "Saya yakin beliau dapat menjalankan tugasnya dengan baik," kata Andi.
Baca Juga:
Namun, Andi memilih tak ingin berkomentar lebih jauh terkait kasus-kasus yang tengah ditangani KPK saat ini. Salah satunya kasus Wisma Atlet yang ikut melibatkan Andi Malarangeng. "Lebih baik tanya tentang olahraga saja," tandasnya. (yay)
JAKARTA - Terpilihnya Abraham Samad sebagai Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tak pernah diduga. Banyak pihak lebih condong memprediksi Bambang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional