Karena Dua Akademisi Riau Ini, ISG Pindah Ke Jakarta
Kamis, 02 Mei 2013 – 19:27 WIB
JAKARTA - Persiapan 3 tahun Provinsi Riau menjadi tuan rumah iven olahraga internasional negara-negara islam, Islamic Solidarity Games (ISG) tahun 2013 menjadi sia-sia. Pemerintah pusat melalui Kemenpora, memindahkan tuan rumah ISG dari Riau ke Jakarta. "Cuma dua orang, Rektor Universitas Islam Riau dan Dekan fakultas komunikasi Universitas Muhammadiyah Riau. Itu yang datang ke sini," kata Sekretaris Kemenpora, Yuli Mumpuni, Kamis (2/5).
Gejolak pun terjadi di daerah. Suara-suara sumbang menyalahkan Kemenpora yang dinilai bertindak sepihak. Namun siapa yang menyangka, ternyata pemindahan itu merupakan usulan dan pendapat dari masyarakat Riau sendiri.
Mereka adalah Rektor Universitas Islam Riau Prof Detri Karya dan Dekan Fakultas Komunikasi Universitas Muhammadiyah Riau Andi Yusran. Keduanya dihadirkan Menpora Roy Suryo bersama Ketua KOI Rita Subowo untuk dimintai pendapat.
Baca Juga:
JAKARTA - Persiapan 3 tahun Provinsi Riau menjadi tuan rumah iven olahraga internasional negara-negara islam, Islamic Solidarity Games (ISG) tahun
BERITA TERKAIT
- Innalillahi, 4 Santri Meninggal Tertimbun Tanggul Kolam Roboh di Sukabumi
- Sejumlah Desa di Banyumas Masih Terdampak Kekeringan
- 390 PPPK 2021 Gowa Dapat Perpanjangan SK, Adnan Purichta Ichsan Beri Pesan Tegas
- PPPK Jangan Khawatir dengan Masa Depannya, yang Bilang Pejabat Penting
- Webinar Pendidikan GO Menyoroti Soal Sinergitas dalam Menghadapi Ujian Masuk PTN
- WNA China Tewas Kecelakaan di Sungai Musi, Dokter Forensik Ungkap Temuan Ini